5.00 (10 Ratings)

Excel & Office Admin E-Course

Belajar Excel dengan praktis! Spesial untuk kamu, calon Office Admin yang ingin siap kerja.

Categories E-Course

Apa yang akan didapatkan ?

  • 📊 Excel untuk Office Admin – Kuasai rumus, Pivot Table, dan teknik otomatisasi data yang sering digunakan dalam administrasi.
  • 📑 Skill Administrasi Profesional – Pelajari cara membuat laporan inventaris, laporan keuangan, dan dokumen penting lainnya dengan efektif.
  • 👨‍🏫 Mentor Praktisi Berpengalaman – Belajar langsung dari mentor profesional dengan pengalaman di dalam dan luar negeri.
  • 🎓 Sertifikat Resmi – Tambahkan nilai plus di CV dan tingkatkan peluang kariermu!

Materi belajar

Microsoft Excel Level Dasar
Sesi ini dirancang untuk membantu peserta memahami dasar-dasar penggunaan Microsoft Excel yang sering digunakan dalam pekerjaan sehari-hari. Peserta akan belajar bagaimana mengoperasikan Excel dengan efisien, memahami fitur dasar, serta mengaplikasikan berbagai fungsi dan rumus untuk meningkatkan produktivitas kerja.

  • Pengenalan dasar Microsoft Excel & Spreadsheet
    10:25
  • Persiapan pengolahan data (Sorting, Filtering, Conditional Formating, dan Data Validation)
    14:07
  • Dasar Fungsi Excel (IF, Array, Aritmatika, dan Rumus Dasar)
    18:46
  • Cheatsheet
  • Tugas I “Simulasi Mengelola Data Karyawan PT Dumi”

Microsoft Excel Level Menengah
Sesi ini dirancang untuk membantu peserta meningkatkan keterampilan Microsoft Excel dari dasar ke level menengah, dengan fokus pada pengolahan data yang lebih kompleks, penggunaan fungsi lanjutan, serta teknik analisis data yang lebih efisien.

Membuat Laporan dengan Excel dan Power Point
Sesi ini dirancang untuk membantu peserta dalam menyusun laporan profesional menggunakan Microsoft Excel dan PowerPoint. Peserta akan belajar cara mengolah data, menyajikan informasi secara visual, serta menyusun laporan yang efektif untuk presentasi bisnis.

Tugas Akhir
Sesi ini dirancang untuk membimbing peserta dalam menyusun tugas akhir secara sistematis dan efektif. Peserta akan mempelajari tahapan perencanaan, penelitian, penyusunan laporan, hingga teknik presentasi tugas akhir yang baik.

Raih Sertifikat Skill Professional

Sertifikat ini bisa jadi nilai plus keahlianmu dan peluang lebih besar untuk dilirik perusahaan

selected template

Student Ratings & Reviews

5.0
Total 10 Ratings
5
19 Ratings
4
0 Rating
3
0 Rating
2
0 Rating
1
0 Rating
Sangat senang dengan belajar excek untuk administrasi
Enak banget penjelasannya, latihannya juga bertahap jd tau step stepnya dari nol sampai jago banget
FA
1 month ago
Good, penjelasan mentor mudah dipahami.
RD
1 month ago
nice
NS
2 months ago
Sangat membantu untuk orang-orang yang ingin mengetahui gambaran dari office administration, tapi masih perlu dikembangkan lagi untuk beberapa hal, contohnya tugas yang lebih rumit dan sesuai dengan real-life cases
Astri Maharani
2 months ago
Coursenya sangat jelas dan sangat membantu
EW
2 months ago
Materinya bagus
GR
2 months ago
good
Tania Talentiv
2 months ago
Seneng ikut e-course excel ini, pembelajaran nya to the point sesuai dengan metode belajar aku. Walaupun, to the point aku sangat mudah memahami yang dijelaskan oleh kak prita. Kalian yang punya metode belajar seperti aku, nggak nyesel sih ikutan e-course ini. Karena selain belajar, e-course excel kak prita bisa bantu untuk nambah portofolio kita. Thank u kak prita sudah menjelaskan secara ringkas, tapi berbobot.
Ardan Aziz Rahman
2 months ago
Course ini mudah untuk dipahami kami yang bekerja sebagai admin. Materinya tepat sasaran dan bisa langsung digunakan.

Pengalaman Mentor

Dapatkan pelatihan excel dengan mentor yang berpengalaman dalam mengelola klien baik di dalam maupun luar negeri.

Rp99.000 Rp189.000

Target Audience

  • Fresh graduate yang ingin menjadi Office Admin
  • Staf administrasi yang ingin meningkatkan skill Excel
  • HR & finance yang butuh mengolah data lebih efisien
  • Siapa pun yang ingin meningkatkan keterampilan administrasi kantor

Material Includes

  • Modul materi
  • Soal lathan
  • Portofolio excel

Want to receive push notifications for all major on-site activities?